Hallo sahabat Oppo, sudah pada tahu belum produsen smartphone asal Tiongkok kembali merilis ponsel baru resmi di Indonesia, bernama Oppo Reno3. Melalui sebuah acara Lauch Show yang diadakan di Jakarta dan berkesempatan menjadi 108 pemilik pertama Oppo Reno3 pada 17 Maret.
Kabarnya Oppo Reno3 sendiri telah diluncurkan akhir 2019 hanya saja belum resmi di Tanah Air yakni baru di China dan India saja. Akan hadir dengan spesifikasi dan harga yang berbeda dengan versi internasional karena memang mengikuti pasaran supaya tepat konsumen.
Smartphone Oppo Reno3 hadir dua versi Reguler dan Pro dengan beberapa perbedaan, dan nampaknya akan ada beberapa fitur baru yang akan tersemat, salah satunya adalah Ultra Night Selfie. Yuk simak ulasan lengkapnya berikut ini.
Kamera selfi 32MP Oppo Reno3
Dilengkapi dengan empat kamera beragam fungsi, OPPO Reno3 meningkatkan kemampuan kameranya sehingga dapat menghasilkan foto Super Macro 3 cm, Ultra Wide-Angle, Ultra Dark Mode bahkan 5x Hybrid Zoom.
Kamera depan pada smartphone menjadi salah satu pertimbangan penting bagi seseorang yang ingin membeli ponsel. Oleh karena itu, produsen smartphone tidak henti untuk mengembangkan inovasi di kamera depan.
Abadikan momen kulineranmu dengan OPPO Reno3 yuk guys, smartphone ini bisa menghasilkan foto dengan resolusi 108 MP lho! Apalagi udah dilengkapi 32 MP Ultra Dark Mode & 32 MP Ultra Night Selfie.
Dapur Pacu
Prosesor Helio P95, 8GB RAM, 128GB atau 256GB penyimpanan yang dapat diupgrade, slot SIM ganda serta slot microSD terpisah, dan jack headphone. Ponsel ini menjalankan ColorOS 7, berdasarkan Android 10. The 4.025 mAh battery dan adanya fitur Fast charging 30W.
Harga Oppo Reno3
Soal harga yang ditunggu tunggu konsumen, kami kutip dari laman OPPO Cina, Reno3 reguler versi 8GB + 128GB dibanderol sebesar 3.399 yuan atau setara sekitar Rp6,8 juta. Versi 12GB + 128GB dibanderol seharga 3.699 yuan atau setara dengan Rp7,4 juta.
Sedangkan OPPO Reno3 Pro versi 8GB + 128GB dibanderol dengan harga 3.999 yuan atau setara dengan Rp7,9 juta. Kemudian versi 12GB + 256GB dibanderol 4.499 yuan atau sekitar Rp8,9 juta.
Spesifikasi Lengkap Oppo Reno3 Reguler
SIM / Jaringan | Dual SIM / GSM, HSPA, LTE |
Dimensi | 158.8 x 73.4 x 8.1 mm (6.25 x 2.89 x 0.32 in) |
Berat | 175 g |
Layar | 6.4 inches, Super AMOLED capacitive touchscreen |
Memori dan Penyimpanan | Internal 128 GB dan 256 GB |
RAM | 8 GB |
OS | Android 10.0; ColorOS 7 |
CPU | Octa-core (2x2.2 GHz Cortex-A75 & 6x2.0 GHz Cortex-A55) |
GPU | PowerVR GM9446 |
Chipset | Mediatek Helio P95 (12 nm) |
WLAN | Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac, dual-band, Wi-Fi Direct, hotspot |
Kamera Belakang | 64 MP, f/1.7, 27mm (wide), 1/1.72", 0.8µm, PDAF 13 MP, f/2.4, 52mm, 2x optical zoom 8 MP, f/2.2, 13mm (ultrawide), 1.12µm, AF 2 MP B/W, f/2.4, (depth) |
Kamera Depan | Dual 44 MP + 2 MP |
Bloetooth | 5.0, A2DP, LE |
Warna | Auroral Blue, Midnight Black, Sky White |
Baterai | Li-Po 4025 mAh non-removable Fast charging 30W |