Pada dasarnya, kegiatan traveling tidak selalunya harus membutuhkan uang dalam jumlah yang banyak. Kegiatan traveling dapat dilakukan meskipun anda tidak memiliki uang sepeserpun. Kebanyakan orang di luaran sana sering menyatakan bahwa traveling merupakan aktifitas yang hanya membuang-buang uang saja. Padahal nyatanya tidak, uang bukanlah patokan utama saat seseorang akan melakukan aktifitas traveling.
Memang pada dasarnya traveling membutuhkan yang namanya uang. Namun uang tersebut tidak harus dalam jumlah yang banyak. Pada tulisan kali ini saya akan membahas tentang 4 Tips Hemat yang Bisa Anda Lakukan Saat Traveling.
Tips tersebut juga bisa anda pelajari dan praktekkan agar anda bisa senantiasa liburan tanpa mengkhawatirkan jumlah uang yang harus anda keluarkan. Penasaran apa saja? Berikut keempat tips tersebut!
1. Rencanakan Liburan dengan Matang
Tips hemat pertama yang bisa anda lakukan saat traveling yaitu rencanakan liburan dengan matang. Anda harus mengetahui terlebih dahulu lokasi wisata mana yang akan anda kunjungi. Susunlah perencanaan liburan dengan sangat matang dan sebaik mungkin. Sesuaikan juga dengan kondisi keuangan yang ada pada saat ini. Jangan terlalu memaksakan untuk liburan ke tempat-tempat wisata yang jauh jika kondisi keuangan anda sedang tidak mendukung.
2. Akumulasikan Total Biaya Perjalanan yang Akan Anda Keluarkan
Pikirkanlah kendaraan apa yang ingin anda naiki untuk bisa sampai ke tempat liburan yang anda tuju. Misal menggunakan pesawat, kereta api, bus, atau bahkan menggunakan kendaraan pribadi. Jika anda memilih untuk menggunakan kendaraan umum, tulislah biaya tiket yang nantinya anda keluarkan.
Namun alangkah sebaiknya jika anda menggunakan kendaraan pribadi agar tidak memakan banyak biaya. Tak hanya itu saja, melakukan perjalanan liburan dengan menggunakan kendaraan pribadi juga akan membuat liburan anda jauh lebih mengasyikkan. Apalagi jika bersama keluarga momen ketika liburan akan lebih seru.
Meski kalian hendak menggunakan sebuah jasa kendaraan setidaknya telah baca Tips Memilih Jasa Travel yang Aman untuk Liburan.
3. Tidak Usah Menginap
Tips hemat selanjutnya yang bisa anda lakukan saat traveling yaitu tidak usah menginap. Ushakanlah dengan semaksimal mungkin untuk melakukan perjalanan liburan dengan sistem pulang pergi. Menginap hanya akan menghabiskan uang anda saja. Kecuali bagi anda yang memiliki kerabat di sekitar lokasi liburan. Atau persediaan uang anda terbilang cukup banyak dan memungkinkan anda untuk menginap.
Namun jika tidak, usahakanlah untuk tidak menginap dan melakukan perjalanan liburan dengan sistem pulang pergi. Hal tersebut akan sangat jauh lebih efektif untuk menghemat biaya anda ketika liburan.
4. Bawa Makanan dari Rumah
Biasanya, makanan-makanan yang dijual di sekitar lokasi wisata akan dijual dengan harga yang sangat mahal. Oleh karenanya, membawa makanan dari rumah merupakan tips hemat yang sangat harus anda lakukan. Tidak hanya itu saja, makanan yang ada sekitar lokasi wisata juga belum terbukti baik untuk kesehatan. Hal buruk akan senantiasa mengancam kesehatan anda jika anda tidak selektif dalam memilih makanan di sekitar lokasi liburan.
Jika anda tidak ingin hal tersebut terjadi, usahakanlah dengan semaksimal mungkin untuk membawa makanan dari rumah dan jangan pernah membeli makanan di sekitar lokasi wisata. Selain harganya yang terbilang cukup mahal, makanan yang dijual di sekitar lokasi wisata juga belum terbukti baik untuk kesehatan.
Itulah 4 tips hemat yang bisa anda lakukan saat traveling. So, liburan tidak harus mengeluarkan banyak uang. Dengan menerapkan keempat tips hemat tersebut, mudah-mudahan liburan anda akan jauh lebih efektif dan dompet anda akan terjaga dengan sangat aman. Semoga Bermanfaat!
➧ Baca juga : 4 Tujuan Wisata yang Sering Dikunjungi oleh Para Traveler
Memang pada dasarnya traveling membutuhkan yang namanya uang. Namun uang tersebut tidak harus dalam jumlah yang banyak. Pada tulisan kali ini saya akan membahas tentang 4 Tips Hemat yang Bisa Anda Lakukan Saat Traveling.
Tips tersebut juga bisa anda pelajari dan praktekkan agar anda bisa senantiasa liburan tanpa mengkhawatirkan jumlah uang yang harus anda keluarkan. Penasaran apa saja? Berikut keempat tips tersebut!
1. Rencanakan Liburan dengan Matang
Tips hemat pertama yang bisa anda lakukan saat traveling yaitu rencanakan liburan dengan matang. Anda harus mengetahui terlebih dahulu lokasi wisata mana yang akan anda kunjungi. Susunlah perencanaan liburan dengan sangat matang dan sebaik mungkin. Sesuaikan juga dengan kondisi keuangan yang ada pada saat ini. Jangan terlalu memaksakan untuk liburan ke tempat-tempat wisata yang jauh jika kondisi keuangan anda sedang tidak mendukung.
2. Akumulasikan Total Biaya Perjalanan yang Akan Anda Keluarkan
Pikirkanlah kendaraan apa yang ingin anda naiki untuk bisa sampai ke tempat liburan yang anda tuju. Misal menggunakan pesawat, kereta api, bus, atau bahkan menggunakan kendaraan pribadi. Jika anda memilih untuk menggunakan kendaraan umum, tulislah biaya tiket yang nantinya anda keluarkan.
Namun alangkah sebaiknya jika anda menggunakan kendaraan pribadi agar tidak memakan banyak biaya. Tak hanya itu saja, melakukan perjalanan liburan dengan menggunakan kendaraan pribadi juga akan membuat liburan anda jauh lebih mengasyikkan. Apalagi jika bersama keluarga momen ketika liburan akan lebih seru.
Meski kalian hendak menggunakan sebuah jasa kendaraan setidaknya telah baca Tips Memilih Jasa Travel yang Aman untuk Liburan.
3. Tidak Usah Menginap
Tips hemat selanjutnya yang bisa anda lakukan saat traveling yaitu tidak usah menginap. Ushakanlah dengan semaksimal mungkin untuk melakukan perjalanan liburan dengan sistem pulang pergi. Menginap hanya akan menghabiskan uang anda saja. Kecuali bagi anda yang memiliki kerabat di sekitar lokasi liburan. Atau persediaan uang anda terbilang cukup banyak dan memungkinkan anda untuk menginap.
Namun jika tidak, usahakanlah untuk tidak menginap dan melakukan perjalanan liburan dengan sistem pulang pergi. Hal tersebut akan sangat jauh lebih efektif untuk menghemat biaya anda ketika liburan.
4. Bawa Makanan dari Rumah
Biasanya, makanan-makanan yang dijual di sekitar lokasi wisata akan dijual dengan harga yang sangat mahal. Oleh karenanya, membawa makanan dari rumah merupakan tips hemat yang sangat harus anda lakukan. Tidak hanya itu saja, makanan yang ada sekitar lokasi wisata juga belum terbukti baik untuk kesehatan. Hal buruk akan senantiasa mengancam kesehatan anda jika anda tidak selektif dalam memilih makanan di sekitar lokasi liburan.
Jika anda tidak ingin hal tersebut terjadi, usahakanlah dengan semaksimal mungkin untuk membawa makanan dari rumah dan jangan pernah membeli makanan di sekitar lokasi wisata. Selain harganya yang terbilang cukup mahal, makanan yang dijual di sekitar lokasi wisata juga belum terbukti baik untuk kesehatan.
Itulah 4 tips hemat yang bisa anda lakukan saat traveling. So, liburan tidak harus mengeluarkan banyak uang. Dengan menerapkan keempat tips hemat tersebut, mudah-mudahan liburan anda akan jauh lebih efektif dan dompet anda akan terjaga dengan sangat aman. Semoga Bermanfaat!
➧ Baca juga : 4 Tujuan Wisata yang Sering Dikunjungi oleh Para Traveler